PIALA AFC 2019: Babak Pertama, PSM Makassar Unggul 2-1

Advertisement
Harianjogja.com, BOGOR - PSM Makassar sementara unggul 2-1 atas Lao Toyota pada babak pertama lanjutan Piala AFC 2019 di Stadion Pakansari, Bogor, Rabu (13/3/2019) sore.
Dua gol PSM dicetak oleh Wiljan Pluim pada menit ke-12 dan Zulham Zamrun menit ke-21. Sedangkan satu gol Lao Toyota dicetak oleh Kazuo Honma pada menit ke-14.
Advertisement
PSM Makassar langsung tampil menekan sejak awal babak pertama. Beberapa kali lini depan PSM mencoba mengancam pertahanan dari Lao Toyota. Namun, beberapa peluang manis yang didapatkan gagal dikonversikan menjadi gol.
PSM baru mampu membuka keunggulan menjadi 1-0 melalui Wiljan Pluim pada menit ke-12. Namun, keunggulan PSM Makassar tak bertahan lama. Kazuo Honma tiba-tiba menyamakan kedudukan menjadi 1-1 pada menit ke-14.
Kedudukan berimbang membuat PSM terus menekan. Alhasil di menit ke-21, PSM kembali unggul menjadi 2-1 melalui Zulham Zamrun. Skor 2-1 sendiri bertahan hingga turun minum.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
- Kecelakaan Mobil Seruduk Truk di Tol Boyolali, 1 Orang Dilarikan ke Rumah Sakit
- Nunggak Semi dan Legasi Batik Indonesia Karya Budayawan Solo Go Tik Swan
- Daftar Bahan Pangan Jateng Awal Pekan Ini: Beras, Cabai, dan Telur Turun Harga
- Kemeriahan Gelaran BNI Solo Batik Music Festival di Mangkunegaran Solo
Berita Pilihan
Advertisement

Berlaga Mulai Hari Ini, Timnas Bulu Tangkis Indonesia Incar Medali Emas di Nomor Individu
Advertisement
Advertisement
Berita Populer
- Laga Filipina vs Indonesia Diawali Hening Cipta untuk Pele
- Indonesia Melaju ke Semifinal Piala AFF 2022 Sebagai Runner Up Grup
- Klasemen Grup A Piala AFF 2022: Indonesia Kalah Selisih Gol dari Thailand
- PSIS Semarang Perpanjang Kontrak Fredyan 'Ucil'
- Pelatih Arema FC Minta Manajemen Rekrut Playmaker Asing
- PSIS Semarang Rekrut Adi Satryo
- Modric Tolak Tawaran Gabung Al Nassr
Advertisement
Advertisement