Advertisement

Usai Bekuk Barito Putera 2-0, Sriwijaya FC Fokus Raih Poin di Kandang PS Tira

Jumali
Selasa, 13 November 2018 - 13:55 WIB
Jumali
Usai Bekuk Barito Putera 2-0, Sriwijaya FC Fokus Raih Poin di Kandang PS Tira Sriwijaya FC vs Barito Putera - Vidio

Advertisement

Harianjogja.com, PALEMBANG - Tekad meraih poin diusung oleh Sriwijaya FC saat dijamu oleh PS Tira di pekan ke-31 Liga 1 2018 di Stadion Sultan Agung Bantul, Sabtu (17/11/2018) sore. Target ini diusung oleh Sriwijaya FC demi mengamankan mereka dari zona merah di akhir kompetisi.

Sampai pekan ke-30, Sriwijaya FC berada di peringkat ke-14 klasemen sementara dengan 36 poin, usai mengalahkan Barito Putera di kandang, Senin (12/11/2018) malam.

Advertisement

Pelatih Sriwijaya FC Angel Alfredo Vera mengatakan pihaknya bertekad meraih kemenangan di empat laga tersisa yakni melawan PS Tira, Sabtu (17/11/2018), melawan Persija (24/11/2018), melawan Mitra Kukar (30/11/2018), dan melawan Arema FC (7/12/2018) demi menghindari zona merah. Oleh karena itu, permainan ngotot selama pertandingan dan sabar harus terus diperlihatkan anak asuhnya di lapangan.

"Kami wajib menang, banyak peluang bagus dan kami harus lebih  bersabar untuk memaksimalkan peluang,” kata Alfred, Selasa (13/11/2018).

Optimisme juga diungkapkan oleh  pemain Sriwijaya FC, Markho Sandy. Dia yakin mereka bisa memanfaatkan empat laga tersisa musim ini sehingga terhindar dari degradasi.

"Kami akan kerja keras setelah dapat tiga poin malam ini, kami wajib menang dalam semau pertandingan nanti,” kata dia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Berita Terbaru

Advertisement

Advertisement

Harian Jogja

Advertisement

Advertisement

alt

Proliga Hari Pertama, Jakarta Pertamina Enduro Kalahkan Bandung BJB

Olahraga
| Jum'at, 26 April 2024, 10:37 WIB

Advertisement

alt

Sandiaga Tawarkan Ritual Melukat ke Peserta World Water Forum di Bali

Wisata
| Sabtu, 20 April 2024, 19:47 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement