Advertisement
Wenger Akan Kembali ke Sepak Bola Januari Nanti

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA – Mantan pelatih Arsenal Arsene Wenger akan kembali ke dunia sepak bola pada Januari 2019.
Wenger yang meninggalkan Arsenal pada Mei setelah bertugas selama 22 tahun di klub itu mengaku tidak tahu apa pekerjaannya selanjutnya dan dia merasa istirahatnya telah cukup dan siap bekerja lagi.
Advertisement
"Saya yakin mulai lagi pada 1 Januari, tapi saya belum tahu di mana," kata pelatih asal Prancis itu dalam wawancara dia dengan Bild, Rabu (17/10/2018).
"Ada asosiasi, timnas, bisa juga di Jepang," ujarpelatih berusia 68 tahun yang pernah melatih klub Jepang Nagoya Grampus Eight sebelum bergabung dengan Arsenal.
"Selama 22 tahun saya di Arsenal, saya punya pengalaman besar di tingkat yang berbeda, ada pertanyaan dari seluruh dunia," tambahnya.
Wenger memenangi tiga gelar Liga Primer Inggris bersama Arsenal, tapi pada tahun-tahun terakhirnya di klub London Utara, dia melalui banyak pergolakan.
Wengermenuai kecaman dari para pendukungnya dan para pakar untuk taktik permainan yang dia pertahankan. Selama 14 musim, Arsenal gaga; meraih gelar juara Liga Premier Inggris.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber : JIBI/Bisnis Indonesia
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Klasemen Piala Asia Futsal Putri Setelah Indonesia Kalahkan Bahrain
Advertisement

Amerika Serikat Keluarkan Peringatan Perjalanan untuk Warganya ke Indonesia, Hati-Hati Terorisme dan Bencana Alam
Advertisement
Berita Populer
- Laga Filipina vs Indonesia Diawali Hening Cipta untuk Pele
- Indonesia Melaju ke Semifinal Piala AFF 2022 Sebagai Runner Up Grup
- Klasemen Grup A Piala AFF 2022: Indonesia Kalah Selisih Gol dari Thailand
- PSIS Semarang Perpanjang Kontrak Fredyan 'Ucil'
- Pelatih Arema FC Minta Manajemen Rekrut Playmaker Asing
- PSIS Semarang Rekrut Adi Satryo
- Modric Tolak Tawaran Gabung Al Nassr
Advertisement