Advertisement

PIALA DUNIA 2018: Hanya Ada Dua Pemain dari Liga Domestik Uruguay di Skuat La Celeste

Budi Cahyana
Rabu, 16 Mei 2018 - 23:45 WIB
Budi Cahyana
PIALA DUNIA 2018: Hanya Ada Dua Pemain dari Liga Domestik Uruguay di Skuat La Celeste Edinson Cavani - Reuters/Benoit Tessier

Advertisement

Harianjogja.com, JOGJA—Pelatih Uruguay Oscar Tabarez membentuk skuat sementara untuk Piala Dunia 2018 yang berisi 26 pemain, Rabu (16/5/2018).

Duo striker Luis Suarez dan Edinson Cavani akan memimpin lini serang. Sebagaimana dilansir fifa.com, dari 27 pemain, hanya dua yang merumput di liga domestik Uruguay, yakni Guillermo Varela, bekas bek Manchester United yang sekarang membela klub kota kelahirannya, Penarol, dan rekan satu klub Varela, Cristian Rodriguez.

Advertisement

Tabarez akan mencoret tiga pemain sebelum 4 Juni yang menjadi batas akhir pendaftaran skuat Piala Dunia 2018.

Uruguay, juara Piala Dunia dua kali, akan menghadapi Mesir (15 Juni), Arab Saudi (20 Juni), dan tuan rumah Rusia (25 Juni) di Grup A. Uruguay lolos ke Piala Dunia 2018 sebagai runner up Zona Conmebol.

 

SKUAT SEMENTARA URUGUAY UNTUK PIALA DUNIA 2018

Kiper

Fernando Muslera (Galatasaray, Turki), Martin Silva (Vasco da Gama, Brasil), Martin Campana (Independiente, Argentina).

Bek

Diego Godin (Atletico Madrid,Spanyol), Sebastian Coates (Sporting CP, Portugal), Jose Maria Gimenez (Atletico Madrid, Spanyol), Maximiliano Pereira (Porto, Portugal), Gaston Silva (Independiente, Argentina), Martin Caceres (Lazio, Italia), Guillermo Varela (Penarol).

Gelandang

Nahitan Nandez (Boca Juniors, Argentina), Lucas Torreira (Sampdoria, Italia), Matias Vecino (Internazionale, Italia), Federico Valverde (Real Madrid, Spanyol), Rodrigo Bentancur (Juventus, Italia), Carlos Sanchez (Monterrey, Meksiko), Giorgian De Arrascaeta (Cruzeiro, Brasil), Diego Laxalt (Genoa, Italia), Cristian Rodriguez (Penarol), Jonathan Urretaviscaya (Monterrey, Meksiko), Nicolas Lodeiro (Seattle Sounders, Amerika Serikat), Gaston Ramirez (Sampdoria, Italia).

Striker

Cristhian Stuani (Girona, Spanyol), Maximiliano Gomez (Celta Vigo, Spanyol), Edinson Cavani (PSG, Prancis), Luis Suarez (Barcelona, Spanyol)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Berita Terbaru

Advertisement

Advertisement

Harian Jogja

Advertisement

Advertisement

alt

Proliga Hari Pertama, Jakarta Pertamina Enduro Kalahkan Bandung BJB

Olahraga
| Jum'at, 26 April 2024, 10:37 WIB

Advertisement

alt

Sandiaga Tawarkan Ritual Melukat ke Peserta World Water Forum di Bali

Wisata
| Sabtu, 20 April 2024, 19:47 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement